Beranda

GEOTEXTILE NON WOVEN POLYPROPLYLENE (PP)

Karakteristik dari non woven jenis ini adalah bahannya yang lebih halus, lebih kuat serta lebih tebal dari non woven lainnya

Produk yang kami tawarkan adalah produk lokal yang terbuatdari 100% serat polypropylene (PP) import berkualitas terbaik yang diproses dengan teknologi tinggi sehingga menghasilkan geotextile dengan kualitas terbaik untuk memastikan pemilihan material yang tepat untuk proyek anda.

Karakteristik dari non woven jenis ini adalah bahannya yang lebih halus, lebih kuat serta lebih tebal dari non woven lainnya tetapi harganya yang lebih mahal dari non woven PET maupun Continuous Filament.

Aplikasi:

  • Teknik Sipil (Jalan Raya, Tol, Rel Kereta, Drainase, dll) dan bangunan.
  • Khususnya dipakai sebagai penguatan (reinforcment) pada lereng, jalan, dll
  • Sebagai pemisah/separator dari berbagai jenis lapisan tanah yang berbeda.
  • Sebagai stabilisasi untuk tanah yang dilalui kendaraan berat seperti kereta api dan pesawat terbang.
  • Sebagai lapisan pelindung/proteksi untuk geomembran di tempat pembuangan sampah.

 

Jika dibandingkan konstruksi jalan tanpa perkuatan, penggunaan geotextile dapat memberikan banyak keuntungan sebagai berikut:

  • Menambah umur dari jalan.
  • Menambah daya dukung dari tanah lunak.
  • Mengurangi kebutuhan material timbunan, biaya konstruksi dan operasional jalan.
  • Memperpanjang periode dari pekerjaan pemeliharaan jalan
  • Memisahkan partikel/tanah baru dari tanah lunak dibawahnya.
  • Mendistribusikan tekanan secara rata dari beban kendaraan ke dalam tanah dasar.

galery produk